Call Centre TMC (Traffic Management Centre) Dit Lantas Polda Metro Jaya mengalami gangguan teknis, sehingga tidak dapat melayani masyarakat dengan maksimal, Jumat (06/11).
Taopik menuturkan dari enam unit telepon hanya dua unit telepon yang berfungsi dengan baik sedangkan empat unit telepon mengalami gangguan teknis.
Call Centre TMC mengalami gangguan teknis, sehingga sulit dihubungi, ujar Taopik.
Biasanya dalam satu hari call Centre TMC menerima telepon lebih dari seribu penelepon, sebagian besar penelepon menanyakan lokasi mobil Sim & Samsat Keliling dan pengecekan nomor kendaraan bermotor, tutup Taopik.
Link: http://www.lantas.metro.polri.go.id/news/index.php?id=2&nid=21990
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar