Jakarta - Menjelang tengah malam , situasi sejumlah ruas jalan di Jakarta terpantau lancar bahkan cenderung sepi.
Berdasarkan pemantauan layar CCTV di Traffic Management Centre (TMC) Polda Metro Jaya, Kamis (18/02/2009) pukul 21:30 WIB, situasi arus lalu lintas Jalan Prof.Dr.Satrio dari Fly Over Karet menuju Casablanca arus lalin lancar .Begitu pula dengan arus sebaliknya .
Selanjutnya ,arus lalulintas dari Semanggi menuju ke Bundaran Senayan lanjut Blok M terpantau lancar. Arah sebaliknya juga terpantau lancar.
Situasi arus lalulintas dari Semanggi menuju Bundaran HI terpantau lancar, untuk arah sebaliknya terpantau ramai lancar.
Situasi arus lalulintas dari Bundaran HI menuju ke lampu merah Sarinah lanjut ke lampu merah Patung Kuda dilaporkan lancar, untuk arah sebaliknya lancar.
Situasi arus lalulintas dari Kuningan menuju Pancoran lanjut Cawang terpantau ancar. Untuk arah sebaliknya terpantau lancar
Situasi arus lalulintas dari Senen menuju ke Salemba lanjut Matraman terpantau lancar, untuk arah sebaliknya terpantau r lancar.
Link: http://www.lantas.metro.polri.go.id/news/index.php?id=2&nid=18139
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar