Malam ini anggota ormas FPI dan FBR pada bulan Ramadhan ini melaksanakan kegiatan berupa Giat Keagamaan Sabtu, (29/08).
Berdasarkan informasi yang diberikan Bripka Aritonang, petugas Operator TMC, Dit Lantas Polda Metro jaya.
titik kumpul ormas FBR akan berada di Taman gandaria, Kebayoran Baru Jaksel, kemudian akan menuju ke kediaman H. Fadolli pimpinan Ormas FBR. Guna memperingati seribu hari wafatnya H. Fadolli.
Untuk giat selanjutnya yang dilaksanakan oleh Ormas FPI berupa Saur On The Road, dengan route yang dilewati : Jl. Lap. Ros Sawah Kecik Tebet Jaksel â" Kemang â" Kota â" Gajah Mada â" Lokasari.
âJumlah masa ormas FBR berkisar 1000 orang sedangkan FPI berkisar 250 oarangâ ujar Tonang.
Bagi warga masyarakat, yang akan melalui route yang dilewati FPI maupun FBR. agar melewati jalur alternative, agar tidak terjebak kemacetan akibat iring-iringan konvoi yang akan dilaksanakan oleh kedua Ormas tersebut
Link: http://www.lantas.metro.polri.go.id/news/index.php?id=2&nid=20902
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar