Minggu, 21 Februari 2010

[TMC] Inova Vs Futura di Tol Cibubur

Minggu siang sebuah kecelakaan lalu lintas terjadi di tol Jagorawi Km 04 tepatnya Cililitan mengarah Taman Mini, melibatkan dua kedaraan. (21/02) pukul 11.20 Wib.

Berdasarkan data yang diberikan Bripka Kayanto, selaku Petugas Operator TMC Dit Lantas Polda Metro Jaya. dua kendaraan yang terlibat pada peristiwa ini diantaranya adalah ; toyota kijang inova bernopol B 8032 TB dan suzuki futura B 1742 ZL.

Dalam peristiwa ini menyebabkan satu orang penumpang mengalami luka-luka ujar Kasyanto.



Link: http://www.lantas.metro.polri.go.id/news/index.php?id=2&nid=23849

Tidak ada komentar:

Posting Komentar