Minggu, 28 Februari 2010

[TMC] Papan Reklame Roboh Menimpa 2 Angkot

Papan reklame roboh menimpa dua angkot di depan Makro Ciputat, Jakarta Selatan. Papan reklame ini roboh disapu angin. Minggu (28/02/2010).

Adapun tempat kejadian adalahdepan pintu keluar Makro dan terletak di pinggir jalan. Dua angkot yang belum diketahui plat nomornya menjadi korban robohnya papan reklame ini.

Belum dietahui adanya korban jiwa, namun akibat peristiwa ini jalur arah Ciputat mengalami kemacetan.



Link: http://www.lantas.metro.polri.go.id/news/index.php?id=2&nid=23978

Tidak ada komentar:

Posting Komentar